Awalliah, Fitriatul (2013) Analisis Konsep Wasiat Wajibah Perspektif Ibnu Hazm dan Relefansinya dengan Kompilasi Hukum Islam di Indonesia. Undergraduate (S1) thesis, UIN Alauddin Makassar.
|
Teks
Skripsi Fitriatul Awalliyah.pdf Download (641kB) | Preview |
Abstrak
Setelah dilakukan analisis yang mendalam ditemukan bahwa dalam hal penerima wasiat ternyata konsep pemikiran Ibnu Hazm tentang wasiat wajibah dengan Kompilsi Hukum Islam sangatlah tidak sejalan. Dalam konsep pemikiran Ibnu Hazm orang yang berhak menerima wasiat wajibah adalah orang masih memiliki hubugan darah dengan pewasiat yaitu orang tua atau kerabat. Sedangkan Kompilasi Hukum Islam memberikan hak wasiat kepada anak angkat atau orang tua angkat.
Tipe Item: | Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1)) |
---|---|
Subjek: | 300 Ilmu Sosial > 346 Hukum Privat, Hukum Perdata > 346.04 Hukum Kepemilikan, Hak Milik Pribadi |
Lembaga/Fakultas/Jurusan: | Fakultas Syari'ah dan Hukum > Perbandingan Mazhab dan Hukum |
Depositing User: | Alya Almuafiqa |
Date Deposited: | 07 Dec 2018 01:57 |
Last Modified: | 07 Dec 2018 01:57 |
URI: | http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/9595 |
Actions (login required)
View Item |
Downloads
Downloads per month over past year