Tinjauan Yuridis Terhadap Pelaku Tindak Pidana Penebangan Liar (Illegal Logging) (Studi Kasus Putusan Pengadilan Negeri Watampone No.27/Pid.B/2013/PN.Wtp)

Imran, Ali (2014) Tinjauan Yuridis Terhadap Pelaku Tindak Pidana Penebangan Liar (Illegal Logging) (Studi Kasus Putusan Pengadilan Negeri Watampone No.27/Pid.B/2013/PN.Wtp). Undergraduate (S1) thesis, UIN Alauddin Makassar.

[img]
Preview
Teks
Skripsi Ali Imran.pdf

Download (2MB) | Preview

Abstrak

Hasil penelitian menunjukkan kesimpulan Pertama, Penerapan hukum pidana materiil dalam perkara tindak pidana penebangan liar (Illegal Logging). (Studi Kasus Putusan Pengadilan Negeri Watampone No:27/Pid.B/2013/ PN.Wtp) yang dilakukan oleh terdakwa telah memenuhi unsur-unsur yang telah didakwakan oleh penuntut umum dalam surat dakwaan nomor register perkara PDM-07/W. PONE/Ep.2/01/2013 yaitu memanen, atau memungut hasil hutan di dalam hutan tanpa memiliki hak atau izin dari pejabat yang berwenang. Kesimpulan Kedua Pertimbangan hukum hakim dalam perkara tindak pidana penebangan liar (Illegal Logging). (Studi Kasus Putusan No: 27/Pid.B/2013/PN. Wtp) bahwa terdakwa tidak bisa memperlihatkan bukti kepemilikan hak atau surat izin dari petugas yang berwenang tentang menebang pohon di wilayah kawasan hutan produksi terbatas Ongko Palakka.

Tipe Item: Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1))
Subjek: 300 Ilmu Sosial > 345 Hukum Pidana
Lembaga/Fakultas/Jurusan: Fakultas Syari'ah dan Hukum > Ilmu Hukum
Depositing User: Alya Almuafiqa
Date Deposited: 07 Dec 2018 01:57
Last Modified: 07 Dec 2018 01:57
URI: http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/9598

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year