Arsidin, Arsidin (2014) Tindak Pidana Pemalsuan "Pembobolan Dana" Oleh Pegawai Bank (Studi Kasus Putusan Pengadilan Negeri Makassar No.403/Pid.B/2011/PN.Mks). Undergraduate (S1) thesis, UIN Alauddin Makassar.
|
Teks
Skripsi Arsidin.pdf Download (632kB) | Preview |
Abstrak
Hasil yang Penulis peroleh dari penelitian ini, yaitu: (1) Terhadap tindak pidana pembobolan dana nasabah dapat diterapkan 2 (Dua) undang undang yaitu Undang Undang Nomor 10 Tahun 1998 tentang perubahan atas Undang Undang Nomor 7 Tahun 1992 tentang Perbankan,dan Undang Undang Nomor 11 Tahun 2008 tentang Informasi dan Transaksi Elektronik, . Namun, Undang Undang Perbankan harus ditempatkan sebagai prioritas jika merujuk pada asas Kekhususan yang Sistematis; (2) Penerapan hukum yang digunakan oleh jaksa penuntut umum terhadap tindak pidana pembobolan dana nasabah pada perkara putusan Nomor 403/Pid.B/2011/PN.Mks adalah Undang Undang Perbankan dan Undang Undang Informasi dan Transaksi Elektronik yang dirumuskan dalam dakwaan kombinasi alternatif subsidair. Penerapan sanksi yang dijatuhkan oleh majelis hakim pada putusan Nomor 403/Pid.B/2011/PN.Mks didasarkan pada Undang Undang Perbankan dengan menjatuhkan sanksi minimal tanpa lebih jauh mempertimbangkan alasan yang dapat memperberat hukuman terdakwa. Padahal tindakan terdakwa dapat mengganggu kepercayaan masyarakat terhadap lembaga perbankan.
| Tipe Item: | Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1)) |
|---|---|
| Subjek: | 300 Ilmu Sosial > 345 Hukum Pidana > 345.02 Kejahatan |
| Lembaga/Fakultas/Jurusan: | Fakultas Syari'ah dan Hukum > Ilmu Hukum |
| Depositing User: | Alya Almuafiqa |
| Date Deposited: | 07 Dec 2018 07:17 |
| Last Modified: | 07 Dec 2018 07:17 |
| URI: | http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/9801 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |
Downloads
Downloads per month over past year
