Uji Aktivitas Antibakteri Ekstrak Kulit Buah Kecapi (Sandoricum koetjape) terhadap Bakteri Staphylococcus aureus dan Escherichia coli

Mentari, Mentari (2016) Uji Aktivitas Antibakteri Ekstrak Kulit Buah Kecapi (Sandoricum koetjape) terhadap Bakteri Staphylococcus aureus dan Escherichia coli. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.

[img]
Preview
Teks
Mentari,pdf.pdf

Download (3MB) | Preview

Abstrak

Hasil uji antibakteri ekstrak kulit buah kecapi (Sandoricum koetjape) terhadap bakteri Staphylococcus aureus dan Escherichia coli sama-sama menunjukkan aktivitas antibakteri paling besar pada ekstrak etanol 75% dengan waktu inkubasi 24 jam, diameter zona hambat Staphylococcus aureus sebesar 12,02 mm dan Escherichia coli sebesar 18,12 mm. Hasil uji skrining fitokimia menunjukkan ekstrak kulit buah kecapi (Sandoricum koetjape) mengandung senyawa metabolit sekunder dari golongan flavonoid, alkaloid, terpenoid, dan tanin.

Tipe Item: Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1))
Subjek: 500 Ilmu-Ilmu Alam dan Matematika > 579 Mikroorganisme > 579.3 Bakteri, Bakteriologi
Lembaga/Fakultas/Jurusan: Fakultas Sains dan Teknologi > Kimia
Depositing User: Irmawati Irmawati
Date Deposited: 13 Dec 2018 02:48
Last Modified: 13 Dec 2018 02:48
URI: http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/12856

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year