Pertumbuhan Jamur tiram Putih (Pleurotus ostreatus) pada Berbagai Komposisi Media Tanam Limbah Kardus dan Ampas tebu

Iqraini. D, Nurul (2016) Pertumbuhan Jamur tiram Putih (Pleurotus ostreatus) pada Berbagai Komposisi Media Tanam Limbah Kardus dan Ampas tebu. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.

[img]
Preview
Teks
NURUL IQRAINI. D.pdf

Download (5MB) | Preview

Abstrak

Hasil penelitian menujukkan bahwa Komposisi media tanam limbah kardus dan ampas tebu 70% + ampas tebu 10% (T1), memberikan pengaruh terbaik terhadap kecepatan tumbuh miselium hari setelah inokulasi (HSI), dan kecepatan full colony hari setelah inokulasi (HSI), komposisi media tanam limbah kardus 60% + ampas tebu 20% (T2) memberikan pengaruh terbaik terhadap berat basah (gr). Komposisi limbah kardus 50% +ampas tebu 30% (T3) memberikan pengaruh terbaik terhadap lebar tudung (cm). Sedangkan komposisi limbah kardus 80% + ampas tebu 0% (T0) memberikan pengaruh tidak nyata terhadap panjang tangkai (cm) jamur tiram putih (P. Ostreatus)

Tipe Item: Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1))
Subjek: 500 Ilmu-Ilmu Alam dan Matematika > 579 Mikroorganisme > 579.5 Jamur
Lembaga/Fakultas/Jurusan: Fakultas Sains dan Teknologi > Biologi
Depositing User: Irmawati Irmawati
Date Deposited: 13 Dec 2018 05:33
Last Modified: 13 Dec 2018 05:33
URI: http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/12866

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year