Sistem Pendukung Keputusan Pemilihan Lokasi Usaha pada Arigato Cell Makassar Berbasis Web

Khatimah, Husnul (2018) Sistem Pendukung Keputusan Pemilihan Lokasi Usaha pada Arigato Cell Makassar Berbasis Web. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.

[img]
Preview
Teks
Husnul Khatimah.PDF

Download (3MB) | Preview

Abstrak

Hasil dari penelitian ini adalah memberikan tingkat keputusan yang tepat dalam memilih lokasi usaha dan menyimpulkan dari pengelolahan data lokasi jadi lebih cepat dan efisien. Dengan adanya sistem penunjang keputusan ini dapat memberikan tingkat keputusan yang tepat untuk memilih lokasi usaha dan dari hasil pengujian kelayakan sistem, perhitungan yang menyatakan nilai tertinggi adalah 72 dapat dicari persentase seperti berikut: 69 / 72 x 100% = 95.83%, dapat disimpulkan bahwa sistem informasi ini layak dan telah memenuhi syarat untuk digunakan (valid).

Tipe Item: Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1))
Subjek: 000 Kelas Umum > 000 Karya Umum > 005 Pemrograman Komputer, Program-program, Data > 005.4 Sistem Pemrograman > 005.43 Sistem Operasi
000 Kelas Umum > 000 Karya Umum > 006 Metode Komputer Tertentu > 006.7 Sistem-sistem Multimedia > 006.752 Blog, Web Blog
Lembaga/Fakultas/Jurusan: Fakultas Sains dan Teknologi > Sistem Informasi
Depositing User: Irmawati Irmawati
Date Deposited: 30 Apr 2019 06:04
Last Modified: 30 Apr 2019 06:04
URI: http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/13943

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year