Peningkatan Motivasi dan Kemampuan Pemahaman Konsep Matematika melalui Penerapan Media Pembelajaran Multimedia Interaktif berbantuan Komputer pada Siswa kelas XI TKJ SMK Negeri 5 Pangkep

Nurdin, Taufiqul Khaliq (2019) Peningkatan Motivasi dan Kemampuan Pemahaman Konsep Matematika melalui Penerapan Media Pembelajaran Multimedia Interaktif berbantuan Komputer pada Siswa kelas XI TKJ SMK Negeri 5 Pangkep. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.

[img]
Preview
Teks
Taufiqul Khaliq Nurdin.pdf

Download (5MB) | Preview

Abstrak

Hasil: (1) tingkat aktivitas guru dan siswa pada siklus I, dan siklus II berturut-turut yaitu: 73,33%;82,63% dan 39,8%;62,77%; (2) Rata-rata skor motivasi belajar matematika prasiklus, siklus I, dan siklus II berturut-turut yaitu: 51,31; 60,03; 66,05; (3) Rata-rata skor kemampuan pemahaman konsep matematika prasiklus, siklus I, dan siklus II berturut-turut yaitu: 38,9; 54,3; 71,8. Jadi, disimpulkan bahwa: (1) Proses penerapan media pembelajaran multimedia interaktif berbantuan komputer dalam meningkatkan motivasi dan kemampuan pemahamaan konsep matematika siswa terpenuhi pada siklus II; (2) Media pembelajaran multimedia interaktif berbantuan komputer dapat meningkatkan motivasi belajar matematika siswa; (3) Media pembelajaran multimedia interaktif berbantuan komputer dapat meningkatkan kemampuan pemahaman konsep matematika siswa.

Tipe Item: Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1))
Subjek: 300 Ilmu Sosial > 371 Institusi Pendidikan, Sekolah dan Aktifitasnya > 371.3 Metode Belajar Mengajar, Kegiatan Belajar Mengajar
300 Ilmu Sosial > 371 Institusi Pendidikan, Sekolah dan Aktifitasnya > 371.102 Pendidikan, Pengajaran
Lembaga/Fakultas/Jurusan: Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Pendidikan Matematika
Depositing User: Irawati Irawati
Date Deposited: 02 Jul 2020 00:08
Last Modified: 02 Jul 2020 00:08
URI: http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/16906

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year