Tingkat Pemanfaatan Jurnal oleh Mahasiswa STKIP Muhammadiyah Bulukumba

Nurindahsari, Salmi (2018) Tingkat Pemanfaatan Jurnal oleh Mahasiswa STKIP Muhammadiyah Bulukumba. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.

[img]
Preview
Teks
SALMI NURINDAHSARI.pdf

Download (2MB) | Preview

Abstrak

Hasil penelitian menunjukkan bahwa tingkat pemanfaatan jurnal oleh Mahasiswa STKIP Muhammadiyah Bulukumba yaitu dengan output actual sebesar 205 dengan nilai persentase 58,57% artinya sebagian mahasiswa di STKIP Muhammadiyah Bulukumba memanfaatkan jurnal yang ada di perpustakan STKIP Muhammadiyah Bulukumba. Adapun faktor pendorong pemanfaatan jurnal oleh pemustaka dilihat dari rangkingnya yaitu pertama, bahan tugas pembelajaran atau persentase. Kedua, Sesuai kebutuhan pemustaka. Ketiga, Anjuran dalam memanfaatkan jurnal. Keempat, Mudah diakses. Kelima, Informasi yang mutakhir.

Tipe Item: Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1))
Subjek: 000 Kelas Umum > 000 Karya Umum > 050 Terbitan Berseri Umum
Lembaga/Fakultas/Jurusan: Fakultas Adab dan Humaniora > Ilmu Perpustakaan
Depositing User: Users 5 not found.
Date Deposited: 29 Dec 2020 06:07
Last Modified: 29 Dec 2020 06:07
URI: http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/17681

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year