Pengaruh Etika Bisnis Islam terhadap Keuntungan pada Usaha Mikro dan Usaha Kecil di Kecamatan Watang Sawitto Kabupaten Pinrang

Kalsum, Sri Umi (2020) Pengaruh Etika Bisnis Islam terhadap Keuntungan pada Usaha Mikro dan Usaha Kecil di Kecamatan Watang Sawitto Kabupaten Pinrang. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.

[img]
Preview
Teks
Pengaruh Etika Bisnis Islam Terhadap Keuntungan.pdf

Download (3MB) | Preview

Abstrak

Berdasarkan hasil analisis menunjukkan bahwa: ada pengaruh positif dan signifikan antara pengaruh penerapan etika bisnis Islam terhadap keuntungan pada usaha mikro kecil di Kecamatan Watang Sawitto Kabupaten Pinrang. Sehingga diperlukan adanya proses terus menerus untuk melakukan pengujian mengenai penerapan etika bisnis Islam ditinjau dari aspek produksi, konsumsi dan pemasarannya. Dikarenakan masih banyak pelaku ekonomi yang masih awam dengan kalimat etika bisnis Islam.

Tipe Item: Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1))
Kata Kunci: Etika bisnis Islam; Keuntungan dan UMKM
Subjek: 100 Filsafat dan Psikologi > 174 Etika Jabatan, Etika Profesi > 174.4 Etika Bisnis
Lembaga/Fakultas/Jurusan: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Ekonomi Islam
Depositing User: Satriani Satriani
Date Deposited: 28 May 2021 08:27
Last Modified: 28 May 2021 08:27
URI: http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/18292

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year