Minat dan Kesulitan Belajar Bahasa Arab Peserta Didik serta Faktor Penyebabnya di MTsN 1 Bone

Nur'amidah, Sitti (2022) Minat dan Kesulitan Belajar Bahasa Arab Peserta Didik serta Faktor Penyebabnya di MTsN 1 Bone. Magister (S2) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.

[img]
Preview
Teks
SITTI NUR'AMIDAH_80400219004.pdf

Download (2MB) | Preview

Abstrak

Hasil dari tesis ini adalah peserta didik MTsN 1 Bone memiliki minat yang rendah terhadap pelajaran bahasa Arab. Kesulitan belajar bahasa Arab terlihat dari aspek kognitifnya. Yaitu kurangnya jumlah peserta didik yang memahami pelajaran bahasa Arab yang paling dasar dan kurangnya pemahaman dalam penghapalan mufradat. Faktor penyebab minat dan kesulitan belajar bahasa Arab adalah dasar pengetahuan bahasa Arab, paradigma terhadap pelajaran bahasa Arab, pemahaman terhadap pelajaran bahasa Arab, motivasi untuk belajar bahasa Arab, faktor lingkungan, penghafalan mufradat, kurikulum, praktik berbahasa Arab, dan alokasi waktu pelajaran. Saran penulis adalah peserta didik kelas VII, VIII dan IX sebaiknya diberikan porsi yang lebih untuk materi qawā’id dalam pelajaran bahasa Arab. Pemberian materi qawā’id memudahkan peserta didik untuk memahami alur pelajaran bahasa Arab. Di samping memberikan materi qawā’id, peserta didik tetap diwajibkan untuk menghapal mufradat.

Tipe Item: Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Magister (S2))
Kata Kunci: Minat; Kesulitan; Faktor; Belajar; Bahasa Arab; Peserta Didik
Subjek: 200 Agama > 2X7 Filsafat dan Pengembangannya > 2X7.3 Pendidikan Agama Islam, Pendidikan Islam, Sekolah Islam > 2X7.31 Pendidikan Islam--Metoda, Sistem dan Media
Lembaga/Fakultas/Jurusan: Program Pascasarjana > Tesis > Pendidikan Bahasa Arab
Depositing User: Hijrana Bahar
Date Deposited: 15 Jan 2024 02:29
Last Modified: 15 Jan 2024 02:29
URI: http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/25506

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year