Nur, Faisal Jabal (2023) Dakwah Sebagai Sarana Diplomasi Organisasi Islam: Islamic Education and Research Academy (iERA) dalam Melawan Islamofobia di Inggris. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.
|
Teks
30800119028_Faisal Jabal Nur.pdf Download (4MB) | Preview |
Abstrak
Penulis menemukan, bahwa isu Islamofobia di Inggris cukup kuat, untuk mengatasi isu tersebut iERA menggunakan beberapa strategi, contohnya seperti memanfaatkan media online dalam menyebarkan informasi tentang Islam sekaligus dalam merespon terkait berita yang keliru tentang Islam, ini sebagai bentuk News Management (manajemen berita) dari iERA, selain itu ada juga dakwah secara langsung seperti Street Dawah (dakwah di jalan), ini sebagai bentuk Strategic Communications (komunikasi strategis) dalam varisi dakwah mereka, dan strategi yang terakhir adalah iERA meluncurkan beberapa Social Campaign (kampanye sosial) sebagai upaya Relationship Building oleh iERA dengan target masyarakat Inggris. Terkait tantangan yang dihadapi iERA ada beberapa, diantaranya dari organisasi seperti Council of Ex-Muslims of Britain (CEMB) yang mana menuduh iERA sebagai kelompok kebencian; penggambaran yang keliru tentang Islam dalam media berita di Inggris; serta pernyataan tokoh-tokoh partai konservatif yang kerap menyudutkan Islam
Tipe Item: | Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1)) |
---|---|
Kata Kunci: | Dakwah; Diplomasi; Organisasi |
Subjek: | 300 Ilmu Sosial > 327 Hubungan Internasioanl |
Lembaga/Fakultas/Jurusan: | Fakultas Ushuluddin dan Filsafat > Hubungan Internasional |
Depositing User: | Haruddin . |
Date Deposited: | 17 Jan 2024 05:02 |
Last Modified: | 17 Jan 2024 05:02 |
URI: | http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/25598 |
Actions (login required)
View Item |
Downloads
Downloads per month over past year