Marwah, Andi (2024) Studi Komparatif Sistem Penanggalan Istirhamiah dan Sistem Penanggalan Masehi. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.
|
Teks
10900120010_ANDI MARWAH.pdf Download (4MB) | Preview |
Abstrak
Hasil penelitian ini menunjukan bahwa terdapat 3 perbedaan Penanggalan Istirhamiah dan Penanggalan Masehi. Yang pertama, terletak pada nama-nama Bulan. Nama Bulan pada Penanggalan Istirhamiah yaitu : Miladi, Albaits, Ashifa, Najmi, Shalli, Sallim, Baarik, Samandi, Rahmani, Rahimi, Miratsi, dan Turatsi sedangka pada Penanggalan Masehi yaitu : Januari, Februari, Maret, April, Mei, Juni, Juli, Agustus, September, Oktober, November, dan Desember. Yang kedua terletak pada penentuan Tahun Kabisat. Pada Penanggalan Istirhamiah tahun kabisatnya adalah tahun yang tidak habis dibagi 100, dan tahun yang habis dibagi 400. Sedangkan pada Penanggalan Masehi tahun kabisatnya adalah angka yang habis dibagi 4 dan yang ketiga, terletak pada penentuan tanggal permulaan tahun. Pada Penanggalan Istirhamiah dimulai pada tanggal 12 Mei 1998 sedangkan Penanggalan Masehi dimulai tanggal 1 Januari tahun 1.
Tipe Item: | Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1)) |
---|---|
Kata Kunci: | Penanggalan |
Subjek: | 100 Filsafat dan Psikologi > 115 Waktu |
Lembaga/Fakultas/Jurusan: | Fakultas Syari'ah dan Hukum > Ilmu Falak |
Depositing User: | Haruddin . |
Date Deposited: | 02 Feb 2024 02:44 |
Last Modified: | 02 Feb 2024 02:44 |
URI: | http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/26014 |
Actions (login required)
View Item |
Downloads
Downloads per month over past year