Analisis Perpustakaan Berdasarkan Standar Nasional Perpustakaan di SMA Negeri 14 Gowa

Syam, Murni Thahara (2024) Analisis Perpustakaan Berdasarkan Standar Nasional Perpustakaan di SMA Negeri 14 Gowa. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.

[img] Teks
40400120102_MURNI THAHARA SYAM.pdf

Download (1MB)

Abstrak

Hasil penelitian menunjukkan bahwa perpustakaan SMA Negeri 14 Gowa belum memenuhi Standar Nasional Perpustakaan (SNP) No. 12:2017 dalam hal sarana dan prasarana. Banyak fasilitas yang belum tersedia, seperti papan pengumuman, rak buku, pemutar VCD/DVD, perangkat komputer, meja, dan akses internet untuk pengguna perpustakaan. Selain itu, standar jumlah koleksi belum terpenuhi, meskipun aspek lain dari standar koleksi seperti bahan referensi, pengelolaan bahan pustaka, cacah ulang, penyiangan, dan perawatan bahan pustaka sudah sesuai dengan SNP No. 12:2017. Beberapa kendala dalam penerapan SNP No. 12:2017 adalah kurangnya anggaran, terbatasnya sumber daya manusia dengan kompetensi perpustakaan, kurangnya promosi perpustakaan, serta lokasi perpustakaan yang kurang strategis.

Tipe Item: Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1))
Kata Kunci: Standar Nasional Perpustakaan (SNP) No. 12:2017
Subjek: 000 Kelas Umum > 000 Karya Umum > 027 Perpustakaan, Kearsipan, Pusat Informasi untuk Disiplin Ilmu secara Umum > 027.8 Perpustakaan Sekolah
Lembaga/Fakultas/Jurusan: Fakultas Adab dan Humaniora > Ilmu Perpustakaan
Depositing User: Satriani Satriani
Date Deposited: 19 Feb 2025 03:23
Last Modified: 19 Feb 2025 03:23
URI: http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/28819

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year