Peran Tenaga Pendidik dalam Edukasi Penggunaan Ponsel pada Anak Penyandang Disabilitas di SLB Muhammadiyah Lamuru Kabupaten Bone

Ramadhani, Eliza (2025) Peran Tenaga Pendidik dalam Edukasi Penggunaan Ponsel pada Anak Penyandang Disabilitas di SLB Muhammadiyah Lamuru Kabupaten Bone. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.

[img] Teks
50900121077_Eliza Ramadhani.pdf

Download (1MB)

Abstrak

Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa peran yang dilakukan oleh tenaga pendidik dalam edukasi penggunaan ponsel pada anak penyandang disabilitas di SLB Muhammadiyah Lamuru yaitu guru sebagai pendidik dan pengajar (educator), pembimbing (advisor), pelatih (trainor), penasehat (counselor) dan pendorong kreativitas (enabler). Dimana hasil dari peranan tersebut bagi anak penyandang disabilitas yaitu, mendukung pembelajaran, mengembangkan skill dan meningkatkan kepercayaan diri anak. Adapun kendala yang dihadapi oleh tenaga pendidik dalam edukasi penggunaan ponsel anak penyandang disabilitas yaitu waktu, kondisi anak dan distruptive (keterbatasan).

Tipe Item: Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1))
Kata Kunci: Peran tenaga pendidik; edukasi; penggunaan ponsel; anak penyandang disabilitas (SLB)
Subjek: 100 Filsafat dan Psikologi > 155 Psikologi Diferensial dan Psikologi Perkembangan
100 Filsafat dan Psikologi > 155 Psikologi Diferensial dan Psikologi Perkembangan > 155.4 Psikologi Anak
300 Ilmu Sosial > 371 Institusi Pendidikan, Sekolah dan Aktifitasnya > 371.1 Guru, Tenaga Pendidik, Tenaga Pengajar
300 Ilmu Sosial > 371 Institusi Pendidikan, Sekolah dan Aktifitasnya > 371.3 Metode Belajar Mengajar, Kegiatan Belajar Mengajar > 371.36 Metode Pengajaran Tertentu, Metode Pembelajaran Tertentu
300 Ilmu Sosial > 371 Institusi Pendidikan, Sekolah dan Aktifitasnya > 371.9 Pendidikan Khusus
Lembaga/Fakultas/Jurusan: Fakultas Dakwah dan Komunikasi > Kesejahteraan Sosial
Depositing User: Irawati Irawati
Date Deposited: 27 Feb 2025 02:13
Last Modified: 27 Feb 2025 02:13
URI: http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/28908

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year