Pengaruh Struktur Organisasi Terhadap Kinerja Karyawan Pada Kantor Pelayanan Pajak (KPP) Pratama Makassar Utar

Syahrul, Syahrul (2016) Pengaruh Struktur Organisasi Terhadap Kinerja Karyawan Pada Kantor Pelayanan Pajak (KPP) Pratama Makassar Utar. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.

[img]
Preview
Teks
Syahrul.pdf

Download (4MB) | Preview

Abstrak

Hasil analisis menunjukkan bahwa variabel struktur organisasi berpengaruh signifikan secara simultan dan parsial terhadap kinerja karyawan pada Kantor Pelayanan Pajak (KPP) Pratama Makassar Utara. Variabel struktur organisasi memiliki koefisien regresi positif (+) yang menunjukkan suatu hubungan searah, dengan kata lain, struktur organisasi akan meningkatkan kinerja dari karyawan pada Kantor Pelayanan Pajak (KPP) Pratama Makassar Utara. Korelasi atau hubungan antara struktur organisasi dengan kinerja karyawan pada Kantor Pelayanan Pajak (KPP) Pratama Makassar Utara sangat kuat.

Tipe Item: Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1))
Subjek: 300 Ilmu Sosial > 336 Keuangan Negara > 336.2 Pajak dan Perpajakan
Lembaga/Fakultas/Jurusan: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Manajemen
Depositing User: Irmawati Irmawati
Date Deposited: 02 Nov 2017 06:32
Last Modified: 02 Nov 2017 06:32
URI: http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/6272

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year