Perlindungan Konsumen terhadap Periklanan dan Peredaran Produk Rokok di Makassar

Romokoy, Muhammad Heru Cakra (2017) Perlindungan Konsumen terhadap Periklanan dan Peredaran Produk Rokok di Makassar. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.

[img]
Preview
Teks
Muhammad Heru Cakra Romokoy.pdf

Download (889kB) | Preview

Abstrak

Ketentuan pasal 116 Undang-Undang Nomor 36 Tahun 2009 tentang kesehatan untuk melaksanakan ketentuan Undang-Undang tersebut maka diperlukannya ketetapan implementasi Peraturan Pemerintah tentang Pengamanan yang Mengandung Zat Adiktif Berupa Produk Tembakau Bagi Kesehatan. Setelah berlakunya kebijakan dan implementasi dari aturan tersebut maka masih perlu adanya ketegasan dalam sektor pengawasan baik pengawasan secara langsung maupun tidak langsung dalam hal pengawasan iklan, selain daripada itu perlunya sosialisi terhadap implementasi peraturan pemerintah kepada masyarakat Kota Makassar secara khusus agar dapat faham dan menegerti aturan-aturan tersebut. Hasil penelitian ini ditemukan banyaknya terjadi pelanggaran dari segi periklanan yang diketahui bahwa iklan juga membawa dampak tersendiri, hal ini disebabkan banyaknya jumlah perokok dari tahun ke tahun, sasaran dari rokok dan iklan rokok adalah generasi muda tentunya remaja dan anak-anak. Hal tersebut sangat mengkhawatirkan jika dari tahun ke tahun jumlah perokok di Indonesia khususnya Makassar semakin bertambah, salah satu jalur jika kesehatan terancam disebabkan rokok ialah dengan jalur pengobatan.

Tipe Item: Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1))
Subjek: 300 Ilmu Sosial > 381 Perdagangan > 381.3 Kebijakan Perdagangan
600 Teknologi dan Ilmu Terapan > 658 Manajemen Umum > 658.8 Marketing, Manajemen Distribusi
Lembaga/Fakultas/Jurusan: Fakultas Syari'ah dan Hukum > Ilmu Hukum
Depositing User: Hijrana Bahar
Date Deposited: 06 Mar 2018 05:09
Last Modified: 06 Mar 2018 05:10
URI: http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/8256

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year