Rancang Bangun Sistem Monitoring Pasien oleh Dokter pada Rumah Sakit Mitra Manakarra Mamuju Sulbar Berbasis Android

Azis, Nur Intan Azmayanti (2018) Rancang Bangun Sistem Monitoring Pasien oleh Dokter pada Rumah Sakit Mitra Manakarra Mamuju Sulbar Berbasis Android. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.

[img]
Preview
Teks
Nur Intan Azmayanti Azis.pdf

Download (3MB) | Preview

Abstrak

Analisis yang dilakukan mencakup analisis sistem dan analisis aplikasi. Adapun tools yang digunakan untuk merancang Sistem monitoring pasien oleh dokter menggunakan Unified Modeling Language. Aplikasi diuji menggunakan black box dan white box. Hasil dari pengujian aplikasi ini menyimpulkan bahwa fungsi yang diharapkan semuanya berhasil sesuai dengan keinginan.

Tipe Item: Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1))
Subjek: 000 Kelas Umum > 000 Karya Umum > 005 Pemrograman Komputer, Program-program, Data > 005.1 Pemrograman > 005.12 Sistem Analisa dan Desain Perangkat Lunak
Lembaga/Fakultas/Jurusan: Fakultas Sains dan Teknologi > Sistem Informasi
Depositing User: Irmawati Irmawati
Date Deposited: 28 Mar 2018 03:01
Last Modified: 28 Mar 2018 03:01
URI: http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/8519

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year