Enviromental Managmenet Accounting (EMA) Sebagai Bentuk Penerapan Eko-Efisiensi dalam Meningkatkan Kinerja Ekonomi Perusahaan Manufaktur (Studi pada PTPN Persero Pabrik Gula Takalar)

S., Asriana (2018) Enviromental Managmenet Accounting (EMA) Sebagai Bentuk Penerapan Eko-Efisiensi dalam Meningkatkan Kinerja Ekonomi Perusahaan Manufaktur (Studi pada PTPN Persero Pabrik Gula Takalar). Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.

[img]
Preview
Teks
Asriana.pdf

Download (15MB) | Preview

Abstrak

Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa penerapan eko-efisiensi dalam meningkatkan kinerja ekonomi dengan konsep Environmental Management Accounting (EMA) pada PTPN Pabrik Gula Takalar belum mampu diterapkan secara maksimal karena adanya keterbatas pengetahuan terhadap hal tersebut. Hal ini penerapan EMA pada PTPN Pabrik Gula Takalar dapat dilihat pada Implementasi EDO (Efisiensi, Diversifikasi Dan Optimalisai) dan In House Keeping (IHK). Namun, belum adanya laporan khusus yang terkait biaya-biaya yang terkait EMA, sehingga tidak dapat diklasifikasikan IHK termasuk pada kategori biaya langsung atau tidak langsung. Berdasarkan hasil penelitian yang dilakukan di lapangan, IHK pada PTPN Pabrik Gula Takalar masih dilaporan secara umum.

Tipe Item: Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1))
Kata Kunci: Environmental management accounting; eko-efisiensi; kinerja ekonomi
Subjek: 600 Teknologi dan Ilmu Terapan > 658 Manajemen Umum > 658.1 Manajemen Organisasi > 658.15 Manajemen Keuangan > 658.1511 Akuntansi Manajerial, Akuntansi Manajemen
Lembaga/Fakultas/Jurusan: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Akuntansi
Depositing User: Satriani Satriani
Date Deposited: 03 May 2018 00:33
Last Modified: 03 May 2018 00:33
URI: http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/8877

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year