Strategi pembelajaran guru akidah akhlak dalam menanamkan ahlak mulia siswa MTS Negeri Model Makassar

Fajrin, Fajrin (2012) Strategi pembelajaran guru akidah akhlak dalam menanamkan ahlak mulia siswa MTS Negeri Model Makassar. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.

[img]
Preview
Teks
Fajrin.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstrak

Hasil penelitian yang diperoleh secara umum bahwa strategi pembelajaran guru akidah akhlak di MTs. Negeri Model Makassar, menunjukkan adanya perubahan akhlak mulia siswa di antaranya adalah sikap kesopanan ketika berbicara dengan guru dan sesama teman, sikap kejujuran ketika ulangan dan berbelanja di kantin kejujuran dan sikap kedisiplinan dalam mengikuti segala kegiatan dan aturan atau tata tertib yang ada di Madrasah tersebut.

Tipe Item: Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1))
Kata Kunci: Stretegi pembelajaran guru; akidah akhlak
Subjek: 300 Ilmu Sosial > 371 Institusi Pendidikan, Sekolah dan Aktifitasnya > 371.102 Pendidikan, Pengajaran
Lembaga/Fakultas/Jurusan: Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Pendidikan Agama Islam
Depositing User: Syuhartini Syuhartini
Date Deposited: 07 Dec 2018 07:21
Last Modified: 07 Dec 2018 07:21
URI: http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/10308

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year