Pengaruh Perkembangan Teknologi Terhadap Prestasi Belajar Fisika dan Karakter Siswa Madrasah Aliyah Negeri (MAN) Wajo

Tahang, Ambo (2014) Pengaruh Perkembangan Teknologi Terhadap Prestasi Belajar Fisika dan Karakter Siswa Madrasah Aliyah Negeri (MAN) Wajo. Undergraduate (S1) thesis, UNIVERSITAS ISLAM NEGERI ALAUDDIN MAKASSAR.

[img]
Preview
Teks
Ambo Tahang.pdf

Download (2MB) | Preview

Abstrak

Penelitian ini merupakan penelitian ekploinasi, dengan jumlah populasi sebanyak 133 orang dan sampel berjumlah 95 siswa. Instrumen pengumpulan data menggunakan angket dengan skala Guttman untuk menggambarkan pengaruh perkembangan teknologi (X) , skala liker untuk menggambarkan prestasi belajar Fisika dan (Y1), dan karakter siswa(Y2). Teknik analisis data menggunakan analisis deskriptif dan analisis inferensial yaitu analisis regresi ganda dengan uji “t”

Tipe Item: Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1))
Subjek: 600 Teknologi dan Ilmu Terapan
600 Teknologi dan Ilmu Terapan > 605 Terbitan Berseri tentang Teknologi dan Ilmu Terapan Umum
Lembaga/Fakultas/Jurusan: Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Pendidikan Fisika
Depositing User: Zahratul Istiqamah
Date Deposited: 07 Dec 2018 07:19
Last Modified: 07 Dec 2018 07:19
URI: http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/10556

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year