Aplikasi Lactobacillus Acidophilus Terhadap Penurunan Kadar Kolesterol Total Darah Mencit (Mus musculus)

Te'ne Hasriani, Andi (2018) Aplikasi Lactobacillus Acidophilus Terhadap Penurunan Kadar Kolesterol Total Darah Mencit (Mus musculus). Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.

[img]
Preview
Teks
Aplikasi Lactobacillus Acidophilus Terhadap Penurunan Kadar Kolesterol Total Darah Mencit (Mus musculus).pdf

Download (1MB) | Preview

Abstrak

Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa pengaruh L. acidophilus dalam menurunkan kadar kolesterol total mencit tidak signifikan (P> 0,05, P= 0,220). Akan tetapi aktivitas enzim BSH (Bile Salt Hydrolase) tetap terlihat ditandai dengan nilai rata-rata kadar kolesterol total mencit kelompok perlakuan 1 mL yang terendah (133,8%) dibanding kelompok perlakuan lainnya (kontrol dan dosis 0, 1 yaitu 153, 8%, dosis 0, 5 yaitu 136,8%). Dari hasil penelitian ini dapat disimpulkan bahwa L. acidophilus dapat menurunkan kadar kolesterol total hewan uji, akan tetapi tidak signifikan antar perlakuan yang disebabkan interval dosis yang terlalu dekat. Sehingga berdasarkan hasil penelitian L. acidophilus memiliki potensi menurunkan kadar kolesterol.

Tipe Item: Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1))
Kata Kunci: kolesterol, bakteri asam laktat, probiotik, bile salt hydrolase.
Subjek: 500 Ilmu-Ilmu Alam dan Matematika > 570 Ilmu Hayat, Biologi > 570.7 Pendidikan, Riset dan Topik Terkait di Bidang Biologi
Lembaga/Fakultas/Jurusan: Fakultas Sains dan Teknologi > Biologi
Depositing User: Suarni Suarni
Date Deposited: 07 Dec 2018 07:25
Last Modified: 07 Dec 2018 07:25
URI: http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/11070

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year