Pengaruh Model PAKEM Menggunakan Kartu Arisan Terhadap Hasil Belajar Dan Kerja Sama Siswa Pada Mata Pelajaran Fisika Kelas XI IPA SMA Muhammadiyah Limbung

Ulfayanti, Ulfayanti (2018) Pengaruh Model PAKEM Menggunakan Kartu Arisan Terhadap Hasil Belajar Dan Kerja Sama Siswa Pada Mata Pelajaran Fisika Kelas XI IPA SMA Muhammadiyah Limbung. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.

[img]
Preview
Teks
Pengaruh Model Pakem Menggunakan Kartu Arisan terhadap Hasil Belajar dan Kerja Sama Siswa pada Mata Pelajaran Fisika Kelas XI IPA SMA Muhammadiyah Limbung.pdf

Download (8MB) | Preview

Abstrak

Hasil penelitian untuk tes hasil belajar dengan menggunakan uji t-2 sampel independent dan untuk lembar observasi kerja sama dengan menggunakan uji mann - whitney U diperoleh kesimpulan bahwa, Ho ditolak dan Ha diterima yaitu terdapat perbedaan hasil belajar dan kerja sama yang signifikan antara siswa yang diajar dan tidak diajar dengan menggunakan model PAKEM menggunakan kartu arisan pada kelas XI IPA SMA Muhammadiyah Limbung.

Tipe Item: Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1))
Kata Kunci: Hasil belajar; Kerja sama; PAKEM; Kartu arisan
Subjek: 300 Ilmu Sosial > 371 Institusi Pendidikan, Sekolah dan Aktifitasnya > 371.3 Metode Belajar Mengajar, Kegiatan Belajar Mengajar
Lembaga/Fakultas/Jurusan: Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Pendidikan Fisika
Depositing User: Irawati Irawati
Date Deposited: 08 Aug 2018 04:22
Last Modified: 08 Aug 2018 04:22
URI: http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/11754

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year