Pengaruh Model Search, Solve, Create, Share terhadap Aktivitas dan Hasil Belajar Biologi Siswa Kelas X SMA Negeri 1 Tinambung Kab. Polewali Mandar

Samira, Samira (2018) Pengaruh Model Search, Solve, Create, Share terhadap Aktivitas dan Hasil Belajar Biologi Siswa Kelas X SMA Negeri 1 Tinambung Kab. Polewali Mandar. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.

[img]
Preview
Teks
Pengaruh Model Search, Solve, Create, and Share (SSCS) terhadap Aktivitas dan Hasil Belajar Biologi Siswa Kelas X SMA Negeri 1 Tinambung Kab. Polewali Mandar.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstrak

Berdasarkan hasil analisis dapat diketahui bahwa penerapan model Search, Solve, Create, and Share (SSCS) berpengaruh terhadap aktivitas dan hasil belajar biologi siswa kelas X MIA SMA Negeri 1 Tinambung. Hasil analisis statistik inferensial diperoleh t hitung > t tabel (14,41> 4,14) dan (6,93 > 4,14) sehingga H1 diterima. Berdasarkan data tersebut disimpulkan bahwa penerapan metode model Search, Solve, Create, and Share (SSCS) berpengaruh terhadap aktivitas belajar dan hasil belajar siswa kelas X SMA 1 Tinambung.

Tipe Item: Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1))
Subjek: 300 Ilmu Sosial > 371 Institusi Pendidikan, Sekolah dan Aktifitasnya > 371.3 Metode Belajar Mengajar, Kegiatan Belajar Mengajar
Lembaga/Fakultas/Jurusan: Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Pendidikan Biologi
Depositing User: Irawati Irawati
Date Deposited: 11 Oct 2018 06:09
Last Modified: 11 Oct 2018 06:09
URI: http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/12453

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year