Pengaruh Budaya Organisasi terhadap Efektivitas Kinerja Guru Mts DDI Baru Kec. Luyo Kab. Polman

Aco, Reski (2017) Pengaruh Budaya Organisasi terhadap Efektivitas Kinerja Guru Mts DDI Baru Kec. Luyo Kab. Polman. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.

[img]
Preview
Teks
Pengaruh Budaya Organisasi terhadap Efektivitas Kinerja Guru Mts DDI Baru Kec. Luyo Kab. Polman.pdf

Download (3MB) | Preview

Abstrak

Adapun hasil penelitian yang telah dilakukan menunjukkan bahwa budaya organisasi di MTs DDI Baru Kec. Luyo Kab. Polman berada pada kategori kuat, yakni 0,794%. Dari hasil penelitian, maka dapat diketahui bahwa besarnya pengaruh budaya organisasi terhadap kinerja pegawai adalah sebesar 63,04 %. Berdasarkan hasil analisis dan interpretasi data yang didapat dari lapangan, maka dapat diperoleh kesimpulan bahwa Budaya Organisasi mempunyai hubungan dan pengaruh yang cukup kuat terhadap Kinerja Guru pada MTs DDI Baru Kecamatan Luyo Kabupaten Polewali Mandar. Hal ini dapat dibuktikan dengan hasil korelasi koefisien product moment yaitu 0,794 %

Tipe Item: Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1))
Subjek: 300 Ilmu Sosial > 371 Institusi Pendidikan, Sekolah dan Aktifitasnya > 371.12 Kualifikasi dan Profesionalitas Guru
Lembaga/Fakultas/Jurusan: Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Manajemen Pendidikan Islam
Depositing User: Irawati Irawati
Date Deposited: 22 Nov 2018 01:44
Last Modified: 22 Nov 2018 01:44
URI: http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/12633

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year