Uji Kualitatif Aktivitas Antioksidan Ekstrak Etanol Daun dan Batang Sembukan (Paederia foetida Linn) dengan Metode Kromatografi Lapis Tipis (KLT)

Mahmuda, Nur Amaliyah (2018) Uji Kualitatif Aktivitas Antioksidan Ekstrak Etanol Daun dan Batang Sembukan (Paederia foetida Linn) dengan Metode Kromatografi Lapis Tipis (KLT). Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.

[img]
Preview
Teks
NUR AMALIYAH MAHMUDA 70100114018.pdf

Download (904kB) | Preview

Abstrak

Penelitian Uji kualitatif aktivitas antioksidan ekstrak etanol daun dan batang sembukan (Paederia foetida Linn) dengan metode kromatografi lapis tipis (KLT) telah dilakukan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui ada atau tidaknya potensi antioksidan dari daun dan batang sembukan (Paederia foetida Linn). Daun dan batang sembukan (Paederia foetida Linn) diekstraksi lalu didapatkan ekstrak kental daun dan batang sembukan (Paederia foetida Linn) kemudian diuji secara kualitatif antioksidan dengan pereaksi DPPH (1,1-Difenil-2-Pikrilhidrazil) dengan metode Kromatografi Lapis Tipis (KLT) Disamping itu juga dilakukan uji golongan senyawa untuk mengetahui golongan senyawa apa yang terkandung dalam daun dan batang sembukan (Paederia foetida Linn) Hasil analisis menunjukkan bahwa daun dan batang sembukan (Paederia foetida Linn) memiliki potensi sebagai antioksidan dan mengandung senyawa golongan fenol, flavanoid dan steroid

Tipe Item: Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1))
Kata Kunci: Antioksidan; Daun; Batang Sembukan (Paederia foetida Linn); DPPH (1,1-Difenil-2-Pikrilhidrazil); Kromatografi lapis tipis
Subjek: 600 Teknologi dan Ilmu Terapan > 615 Farmakologi dan Terapi Farmakologi > 615.4 Farmasi Praktis
Lembaga/Fakultas/Jurusan: Fakultas Kedokteran dan Ilmu Kesehatan > Farmasi
Depositing User: Hijrana Bahar
Date Deposited: 05 Dec 2018 07:39
Last Modified: 05 Dec 2018 07:39
URI: http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/12789

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year