Identifikasi Senyawa Tanaman Tambalepen dan pengaruh Penghambatannya pada Bakteri Salmonella Enterica Serovar Thypi

Jumania, Jumania (2018) Identifikasi Senyawa Tanaman Tambalepen dan pengaruh Penghambatannya pada Bakteri Salmonella Enterica Serovar Thypi. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.

[img]
Preview
Teks
Jumania.pdf

Download (2MB) | Preview

Abstrak

Hasil dari penelitian ini menunjukan adanya aktivitas penghambatan pada ekstrak tanaman Tambalepen terhadap pertumbuhan bakteri S.thypi dengan nilai KHM tertinggi yaitu 250 µg/mL pada ektrak etanol daun dan nilai KBM dengan nilai tertnggi yaitu 500 µg/mL pada etanol daun tanaman Tambalepen, dengan beberapa kandungan senyawa yang tergolong sebagai antimikroba diantaranya alkaloid, flavonoid, tanin dan steroid, senyawa yang berhasil terdeteksi pada analisa GC-MS pada ekstrak etanol daun tanaman Tambalepen 9-asam oktadekanoat

Tipe Item: Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1))
Subjek: 500 Ilmu-Ilmu Alam dan Matematika > 547 Kimia Organik > 547.7 Enzim Ditinjau dari Segi Senyawa Kimia
500 Ilmu-Ilmu Alam dan Matematika > 579 Mikroorganisme > 579.3 Bakteri, Bakteriologi
Lembaga/Fakultas/Jurusan: Fakultas Sains dan Teknologi > Biologi
Depositing User: Irmawati Irmawati
Date Deposited: 04 Feb 2019 02:07
Last Modified: 04 Feb 2019 02:07
URI: http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/13159

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year