Efektivitas Pelayanan Pengurusan Paspor di Kantor Imigrasi Kelas I Makassar

Palmal, Andi (2018) Efektivitas Pelayanan Pengurusan Paspor di Kantor Imigrasi Kelas I Makassar. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.

[img]
Preview
Teks
Andi Palmal 10400114379.pdf

Download (983kB) | Preview

Abstrak

Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa terdapat 5 faktor yang menyebabkan tidak efektifnya pelayanan pengurusan paspor di Kantor Imigrasi Kelas I Makassar, yaitu: pelayanan security yang kurang baik, pelayanan berbasis online kurang di mengerti oleh masyarakat, sistem pelayanan yang bergantung sepenuhnya kepada sistem jaringan, sistem kuota memberikan kerancuan dalam menentukan pengurusan paspor dihari berikutnya yang dimaksud jika kuota pada hari tersebut tidak menggunakan target pelayanan yang kemudian hanya bergantung pada kata semampunya, serta kurangnya sosialisasi yang bersentuhan langsung kepada masyarakat berdampak pada kurangnya informasi tentang tata cara pengurusan paspor. Faktor pendorong pelayanan pengurusan paspor di kantor imigrasi kelas I Makassar: bukti langsung (Tangible), kehandalan (Reliability), daya tanggap (Responsiveness), jaminan (Assurance).

Tipe Item: Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1))
Kata Kunci: Pelayanan; Pengurusan Paspor
Subjek: 300 Ilmu Sosial > 360 Sosial Masalah & Layanan Sosial
300 Ilmu Sosial > 387 Transportasi > 387.7 Transportasi Udara
Lembaga/Fakultas/Jurusan: Fakultas Syari'ah dan Hukum > Ilmu Hukum
Depositing User: Raudah Tuljannah
Date Deposited: 08 Aug 2019 04:17
Last Modified: 08 Aug 2019 04:17
URI: http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/14580

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year