Penerapan Metode Potensial dalam Menentukan Biaya Distribusi Minimum (Studi Kasus: CV. Agro Nusantara)

Irawati, Marita Dwi (2018) Penerapan Metode Potensial dalam Menentukan Biaya Distribusi Minimum (Studi Kasus: CV. Agro Nusantara). Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.

[img]
Preview
Teks
MARITA DWI IRAWATI_60600111032.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstrak

Berdasakan hasil penelitian ini maka diperoleh biaya tarnsportasi dengan menggunakan Metode VAM pada solusi awal yaitu sebesar Rp. 143.382.000, dan perhitungan solusi optimum dengan menggunakan Metode Potensial yaitu sebesar Rp. 139.382.000, dibandingkan dengan total biaya transportasi dari perusahaan sebesar Rp. 172.215.000, maka perusahaan dapat menghemat total biaya transportasi sebesar Rp. 35.867.000, sehingga terlihat bahwa perhitungan dengan menggunakan Metode Potensial lebih menguntungkan.

Tipe Item: Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1))
Kata Kunci: Riset Operasi; Biaya Distribusi; Metode VAM; Metode Potensial
Subjek: 500 Ilmu-Ilmu Alam dan Matematika > 510 Matematika > 510.285 Pengolahan dan Analisa Data di Bidang Matematika
Lembaga/Fakultas/Jurusan: Fakultas Sains dan Teknologi > Matematika
Depositing User: salmia salmia
Date Deposited: 16 Aug 2019 06:29
Last Modified: 16 Aug 2019 06:29
URI: http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/14654

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year