Marwah, Marwah (2018) Implementasi Pasal 107 Ayat 2 Undang-undang Nomor 22 Tahun 2009 tentang Keharusan Menyalakan Lampu pada Siang Hari untuk Kendaraan Bermotor (Studi di Wilayah Hukum Polres Gowa). Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.
|
Teks
MARWAH (10300113221).pdf Download (994kB) | Preview |
Abstrak
Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa: 1) Penerapan pasal 107 ayat 2 Undang-undang Nomor 22 Tahun 2009 tentang keharusan menyalakan lampu kendaraan bermotor pada siang hari di kabupaten Gowa tidak berjalan lancar. Hal tersebut dapat kita lihat dengan masih banyaknya pengendara sepeda motor di kabupaten Gowa yang tidak menyalakan lampu utama atau tidak mematuhi aturan tersebut; 2) Pandangan masyarakat Gowa terhadap pasal 107 ayat 2 Undang-undang Nomor 22 Tahun 2009 berbagai macam banyak yang mengatakan dengan mentaati peraturan tersebut membuat kendaraan mereka boros, lampu cepat rusak serta dengan menyalakan lampu pada siang hari tidaklah bermanfaat; 3) Upaya yang dilakukan pihak kepolisian satlantas polres Gowa untuk menegakkan pasal 107 ayat 2 Undang-undang Nomor 22 tahun 2009 tentang kewajiban pengendara sepeda motor menyalakan lampu utama pada siang hari bagi kendaraan bermotor yaitu dengan mensosialisasikan peraturan tersebut kepada masyarakat.
Tipe Item: | Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1)) |
---|---|
Kata Kunci: | Undang-Undang No. 22 Tahun 2009 |
Subjek: | 300 Ilmu Sosial > 348 Undang-undang, peraturan-peraturan, perkara-perkara > 348.02 Undang-undang, Peraturan-peraturan |
Lembaga/Fakultas/Jurusan: | Fakultas Syari'ah dan Hukum > Hukum Tata Negara |
Depositing User: | salmia salmia |
Date Deposited: | 26 Aug 2019 00:46 |
Last Modified: | 26 Aug 2019 00:46 |
URI: | http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/14796 |
Actions (login required)
View Item |
Downloads
Downloads per month over past year