Manajemen Dakwah Muhammadiyah Cabang Gentungang Kecamatan Bajeng Barat Kabupaten Gowa

Amirullah, Amirullah (2016) Manajemen Dakwah Muhammadiyah Cabang Gentungang Kecamatan Bajeng Barat Kabupaten Gowa. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.

[img]
Preview
Teks
AMIRULLAH.PDF

Download (9MB) | Preview

Abstrak

Berdasarkan hasil penelitian dan pembahasan dalam skripsi ini adalah, manajemen dakwah Muhammadiyah cabang Gentungang mengaplikasikan fungsifungsi manajemen, sesuai dengan perencanaan manajemen dakwah. Serta program dakwah muhammadiyah berjalan sesuai dengan harapan pimpinan cabang, namun dalam menyebarkan dakwah Islam tentunya berbagai peluang dan hambatan yang dilalui dengan penuh perjuangan serta kesabaran sehingga dakwah dapat berjalan dengan baik. Terhadap Pimpanan cabang Muhammadiyah Gentungang agar lebih meningkatkan dakwah dengan baik sesuai dengan tuntunan Al-qur’an dan sunnah, dan tidak pernah lelah dalam beramal, berjuang, dan berkiprah di Muhammadiyah, serta tetap menjunjung tinggi nilai persatuan dan kesatuan agar Muhammadiyah dicabang tetap bertahan ditengah-tengah masyarakat.

Tipe Item: Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1))
Subjek: 200 Agama > 297 Islam > 297.7 Perkembangan Islam > 297.74 Da'wah/Dakwah Islam, Penyebaran Islam
Lembaga/Fakultas/Jurusan: Fakultas Dakwah dan Komunikasi > Manajemen Dakwah
Depositing User: Bidaria Bidaria
Date Deposited: 31 May 2017 04:13
Last Modified: 06 Jun 2017 04:13
URI: http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/1480

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year