Akuntabilitas dalam Perspektif Gau Paramata Matappak: Nilai Kearifan Lokal Mandar

Abdullah, Muhammad Wahyuddin and Musdalifa, Eva (2015) Akuntabilitas dalam Perspektif Gau Paramata Matappak: Nilai Kearifan Lokal Mandar. In: Masyarakat Akuntansi Multiparadigma Indonesia (MAMI) Makassar-an, Makassar.

[img] Teks
6F#MAMI MAKASSARAN.pdf
Restricted to Penulis dengan Akun Terdaftar Saja

Download (6MB)

Abstrak

Artikel ini mengkaji internalisasi nilai Lima gau diajappui nadisanga paramata matappak (lima perbuatan sebagai permata yang bercahaya) yaitu Lappu' sola rakke (Kejujuran bersama Takut kepada Allah), Loa tongang sola matikka (perkataan benar bersama waspada), Akkalang sola 1tia' mapaccing (aka! bersama niat yang suci), siri' sola pannassa (siri' bersama keyakinan), serta barani sola pappejappu (berani bersama ketetapan ha ti) dalam rerangka akuntabilitas. Lima gau tersebut bagi suku Mandar merupakan nilai-nilai dan perbuatan yang menentukan derajat kemanusiaan seseorang. Menghadirkan kelima nilai tersebut dalam rerangka akuntabilitas sebagai bentuk manifestasi kesadaran bahwa akuntabilitas bukan sebatas pertanggungjawaban antara Agent-Principle tetapi menembus batas dimensi pertanggungjawaban yang lebih luas yaitu kepada Tuhan, Manu sia dan Alam. Dipilihnya nilai-nilai tersebut sebagai penopang dimensi akuntabilitas kepada Tuhan, Manusia dan Alam sehingga mampu berdiri kokoh di atas nilai spiritual dan nilai nilai lokal yang diyakini oleh masyarakat. nilai-nilai tersebut menjadi bagian penting untuk mewujudkan dimensi pertanggungjawaban yang lebih luas melampaui batas Agent-Principle. Kata Kunci: Akuntabilitas, Paramata Matappak, Nilai Lokal, Mandar

Tipe Item: Prosiding, Makalah Workshop dan Konferensi (Paper)
Subjek: 600 Teknologi dan Ilmu Terapan > 657 Akuntansi
Lembaga/Fakultas/Jurusan: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Akuntansi
Depositing User: Users 29 not found.
Date Deposited: 22 Nov 2016 07:20
Last Modified: 07 Jul 2021 11:23
URI: http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/149

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year