Hubungan Tuntutan Tugas, Tuntutan Peran, dan Tuntutan Antarpribadi dengan Stres Kerja Pada Perawat di Bagian IGD Rumah Sakit Haji Kota Makassar

Mallapiang, Fatmawaty and Azriful, Azriful and Nursetyaningsih, Dwi Putri and Adha, Andi Syamsiah (2017) Hubungan Tuntutan Tugas, Tuntutan Peran, dan Tuntutan Antarpribadi dengan Stres Kerja Pada Perawat di Bagian IGD Rumah Sakit Haji Kota Makassar. Al-Sihah : The Public Health Science Journal, 9 (2). pp. 209-219. ISSN 2548-5334

[img]
Preview
Teks
TURNITIN_HUBUNGAN TUNTUTAN TUGAS, TUNTUTAN PERAN, DAN TUNTUTAN ANTARPRIBADI DENGAN STRES KERJA.pdf

Download (4MB) | Preview
[img]
Preview
Teks
PEER REVEW_hubungan tuntutan tugas.PDF

Download (7MB) | Preview
URL Resmi: http://journal.uin-alauddin.ac.id/index.php/Al-Sih...

Abstrak

Perawat dalam menjalankan profesinya sangat rawan terhadap stres, kondisi ini dipicu karena adanya tuntutan dari pihak organisasi dan interaksinya dengan pekerjaan yang sering mendatangkan konflik atas apa yang dilakukan. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif yang menggunakan pendekatan survei analitik. Populasi dalam penelitian ini yaitu seluruh perawat tetap bagian IGD RSUD Haji Kota Makassar sejumlah 30 orang, dan sampel adalah total sampling sebanyak 30 orang. Dari hasil uji statistik diperoleh ada hubungan antara tuntutan tugas dengan stres kerja (p=0.037), ada hubungan antara tuntutan peran dengan stres kerja (p=0.04), dan tidak ada hubungan antara tuntutan antar pribadi dengan stres kerja (p= 0.735). Pihak rumah sakit atau kepala IGD sebaiknya membuat ruang kecil khusus untuk perawat beristirahat sejenak mengingat waktu kerja yang panjang dalam setiap shift dan memaksimalkan fungsi perawat magang untuk membantu mengurangi beban pekerjaan dari perawat tetap.

Tipe Item: Artikel
Subjek: 600 Teknologi dan Ilmu Terapan > 613 Ilmu Kesehatan Umum, Kesehatan Individu, Promosi Kesehatan, Higienis Umum > 613.1 Faktor Lingkungan yang Mempengaruhi Promosi Kesehatan
Lembaga/Fakultas/Jurusan: Jurnal Online UIN Alauddin Makassar
Depositing User: Fatmawati Mallapiang
Date Deposited: 25 Feb 2020 06:50
Last Modified: 12 May 2023 07:31
URI: http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/15769

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year