Kemampuan Tumbuh Stek Tanaman Jati (Tectona Grandis) dari Posisi Bahan Stek dan Model Pemotongan

Saldawati, Saldawati (2019) Kemampuan Tumbuh Stek Tanaman Jati (Tectona Grandis) dari Posisi Bahan Stek dan Model Pemotongan. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.

[img]
Preview
Teks
SALDAWATI.pdf

Download (2MB) | Preview

Abstrak

Hasil penelitian menunjukkan pada perlakuan P1M1 (Potongan atas dan potongan miring) memberikan hasil terbaik pada presentase hidup (50%), kecepatan tumbuh tunas (23,2 HST), jumlah tunas (1,9 HST), jumlah daun (4,3 helai), panjang daun (5,2 cm) dan lebar daun (0,27 cm).

Tipe Item: Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1))
Subjek: 500 Ilmu-Ilmu Alam dan Matematika > 582 Tumbuhan, Tanaman dengan Karakteristik Khusus
Lembaga/Fakultas/Jurusan: Fakultas Sains dan Teknologi > Biologi
Depositing User: Irmawati Irmawati
Date Deposited: 05 Mar 2020 06:37
Last Modified: 05 Mar 2020 06:37
URI: http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/15849

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year