Manajemen Asuhan Kebidanan Postnatal Care pada Ny ”R” dengan Post Sectio Caessaria di RSUD Syekh Yusuf Gowa Tahun 2018

Novianti, Rafida (2018) Manajemen Asuhan Kebidanan Postnatal Care pada Ny ”R” dengan Post Sectio Caessaria di RSUD Syekh Yusuf Gowa Tahun 2018. Laporan D3 thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.

[img]
Preview
Teks
Rafida Novianti_70400114071.pdf

Download (2MB) | Preview

Abstrak

Proses penyembuhan ibu nifas dengan Operasi Sectio Cassaria bisa jauh lebih lama dibandingkan proses persalinan normal. Biasanya waktu penyembuhan luka operasi tiga sampai enam minggu, bahkan lebih. Namun jika terjadi infeksi pada luka operasi, itu akan memperpanjang waktu penyebuhan luka operasi. Nifas dengan persalinan sectio caessaria mempunyai resiko tinggi untuk terjadinya komplikasi yaitu perdarahan dan infeksi Hasil Studi kasus yang dilakukan pada Ny”R” dengan Post Sectio Cessaria, tidak di temukan hambatan selama asuhan yang diberikan. Pemantauan yang dilakukan sebanyak 7 kali selama 6 minggu. Kunjungan rumah pada enam minggu masa nifas tidak terdapat tanda-tanda infeksi dan ibu juga sudah bisa melakukan aktivitas seharihari.

Tipe Item: Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Laporan D3)
Kata Kunci: Masa Nifas; Post Sectio Caessaria; 7 langkah Varney
Subjek: 600 Teknologi dan Ilmu Terapan > 617 Bedah dan Pembedahan dan Topik Terkait > 617.9 Teknik, Prosedur, Alat-alat dan Perlengkapan Pembedahan
600 Teknologi dan Ilmu Terapan > 618 Ginekologi dan Obstetri > 618.2 Obstetri, Ilmu Kandungan, Ilmu Kebidanan
Lembaga/Fakultas/Jurusan: Fakultas Kedokteran dan Ilmu Kesehatan > Kebidanan
Depositing User: Hijrana Bahar
Date Deposited: 09 Apr 2020 07:25
Last Modified: 09 Apr 2020 07:25
URI: http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/16197

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year