Analisis Kinerja Keuangan Menggunakan Metode CAMEL dan Sharia Maqhasid Index pada Bank Muamalat Indonesia Periode 2015-2019

Nasir, Muh. (2020) Analisis Kinerja Keuangan Menggunakan Metode CAMEL dan Sharia Maqhasid Index pada Bank Muamalat Indonesia Periode 2015-2019. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.

[img]
Preview
Teks
ANALISIS KINERJA KEUANGAN MENGGUNAKAN METODE.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstrak

Hasil penelitian menunjukkan bahwa kinerja keuangan Bank Muamalat Indonesia periode 2015-2019 yang diukur dengan metode CAMEL dan Sharia Maqhasid Index secara keseluruhan dalam keadaan sehat atau baik dan telah menjalankan operasional perusahaan sesuai prinsip maqhasid syariah. Nilai rasio CAMEL terbesar terjadi pada tahun 2016, sedangkan nilai terendah terjadi pada tahun 2015. Nilai Sharia Maqhasid Index terbesar terjadi pada tahun 2015, sedangkan nilai terendah terjadi pada tahun 2018. Oleh karena itu, kedua metode tersebut memperoleh hasil penilaian kinerja yang berbeda. Hal ini dipengaruhi oleh aspek penilaian yang digunakan dalam mengukur kinerja keuangan juga berbeda.

Tipe Item: Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1))
Kata Kunci: Kinerja keuangan; CAMEL; dan sharia maqhasid index
Subjek: 600 Teknologi dan Ilmu Terapan > 657 Akuntansi > 657.4 Bidang-bidang Khusus Akuntansi : Akuntansi Biaya, Audit, Akuntansi Pajak, Akuntansi Analisis > 657.48 Akuntansi Analitik, Akuntansi Keuangan
Lembaga/Fakultas/Jurusan: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Akuntansi
Depositing User: Satriani Satriani
Date Deposited: 08 Apr 2021 06:35
Last Modified: 08 Apr 2021 06:35
URI: http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/18056

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year