Pengaruh Pelayanan Prima dan Etika Bisnis Islam terhadap Loyalitas Nasabah Bank Muamalat KC Makassar

Safitri, Sri Wahyuni (2021) Pengaruh Pelayanan Prima dan Etika Bisnis Islam terhadap Loyalitas Nasabah Bank Muamalat KC Makassar. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.

[img]
Preview
Teks
SRI WAHYUNI SAFITRI FEBI.pdf

Download (3MB) | Preview

Abstrak

Hasil penelitian menunjukkan bahwa pelayanan prima dan etika bisnis secara simultan memiliki pengaruh yang signifikan terhadap loyalitas nasabah. namun secara parsial pelayanan prima (X1) berpengaruh negative dan signifikanbterhadap loyalitas nasabah (Y), sementara etika bisnis (X2) berpengaruh positif dan signifikan terhadap loyalitas nasabah (Y).

Tipe Item: Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1))
Kata Kunci: Pelayanan Prima; Etika Bisnis; Loyalitas Nasabah
Subjek: 100 Filsafat dan Psikologi > 174 Etika Jabatan, Etika Profesi > 174.4 Etika Bisnis
Lembaga/Fakultas/Jurusan: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Perbankan Syariah
Depositing User: Nur Karimah A
Date Deposited: 05 Oct 2021 06:58
Last Modified: 05 Oct 2021 06:58
URI: http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/19177

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year