Bandaso, Islamiyah Hasan and Jayadi, Ahkam and Radjab, Syamsuddin (2020) Eksistensi Bawaslu dalam Pemilihan Umum Calon Anggota Legislatif DPRD Tahun 2019 Dari Perspektif Undang-Undang Nomor 7 Tahun 2017. Alauddin Law Development Journal (ALDEV), 2 (2). ISSN p-ISSN : 2714-8742, e-ISSN : 2686-3782
|
Teks
12. peereview; jurnal eksistensi bawaslu_0001.pdf Download (900kB) | Preview |
Abstrak
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan memahami peran bawaslu dalam melakukan pengawasan pada pemilihan umum sesuai dengan aturan perundang-undangan nomor 7 tahun 2017. Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian kualitatif, teknik pengumpulan data lebih banyak terdapat pada observasi, wawancara mendalam dan dokumentasi. Jenis Penelitian ini tergolong empiris atau lapangan dengan pendekatan penelitian yang digunakan adalah pendekatan yuridis, adapun sumber data penelitian ini adalah sumber data primer dan sekunder. Hasil Penelitian menunjukkan bahwa Bawaslu sebagai badan pemutus merupakan lembaga setengah peradilan, dan berperan penting terhadap pemilihan umum untuk pengawasan, ketertiban proses pemilihan umum, begitupun halnya Bawaslu Pasangkayu yang telah melaksanakan tugasnya untuk menjaga dan mengawasi proses pemilihan umum di daerah Pasangkayu, Namun, Penguat kewenangan baru ini harus diperkuat dengan kemampuan pengusutan dan pengkajian perkara oleh Bawaslu dan akses pada lembaga lain yang mampu menelusuri pelanggaran pemilu, tidak menutup kemungkinan adanya suatu kesuksesan suatu tugas dari anggota bawaslu pasti ada kelalaian dan pelanggaran yang dilakukan oleh anggota Bawaslu itu sendiri. Bawaslu Pasangkayu selama ini telah melaksanakan tugas serta kewenangannya sebagai Penyelenggara Pemilu yang berintegritas, Profesional dan akuntabel di buktikan dengan terdapatnya beberapa pelanggaran yang di proses melalui Sentra Gakkumdu Bawaslu Kabupaten Pasangkayu.
Tipe Item: | Artikel |
---|---|
Subjek: | 300 Ilmu Sosial > 324 Proses Politik > 324.6 Pemilihan Umum |
Lembaga/Fakultas/Jurusan: | Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar |
Depositing User: | Haruddin . |
Date Deposited: | 13 Dec 2021 00:57 |
Last Modified: | 19 May 2022 06:09 |
URI: | http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/19658 |
Actions (login required)
View Item |
Downloads
Downloads per month over past year