Qarima, Muhtil Khatul (2021) Tiktok Sebagai Media Edukasi Dr. Richard Lee Bagi Pengguna Skincare di Kecamatan Ujung Bulu Kabupaten Bulukumba. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.
|
Teks
skripsi_Muhtil_khatul_qarima---.pdf Download (3MB) | Preview |
Abstrak
Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa aplikasi Tiktok bisa menjadi media edukasi untuk masyarakat Kecamatan Ujung Bulu Kabupaten Bulukumba karena (1) Dapat menambah wawasan,masyarakat Kecamatan Ujung Bulu Kabupaten Bulukumba mendapatkan hal yang mereka belum ketahui sebelumnya menjadi tahu (2) Mengetahui Bahayanya menggunakan skincare tanpa BPOM, (3) Beralih menggunakan skincare yang aman, (4) Mengetahui skincare yang berbahaya dan skincare yang aman digunakansetelah menonton video-video di aplikasi Tiktok masyarakat Kecematan Ujung Bulu Kabupaten Bulukumba menerapkan apa yang mereka dapatkan di aplikasi Tiktok sehingga dapat disimpulkan bahwa aplikasi Tiktok dapat menjadi media edukasi. Selanjutnya aplikasi Tiktok mempunyai banyak kelebihan dari media lain dalam mengedukasi. Kelebihan aplikasi Tiktok yaitu (1) Durasi, aplikasi Tiktok memiliki durasi yang sangat singkat sehingga tidak memerlukan waktu yang cukup lama untuk mendengarkan edukasi (2) Memiliki fitur yang membuat video di aplikasi Tiktok menjadi menarik dan pengguna aplikasi Tiktok dapat membuat video dengan bagus dan (3) Mudah dipahami, edukasi di aplikasi Tiktokjelas, padat dan mudah dipahami karena video di aplikasi Tiktok sangat menarik perhatian. Aplikasi Tiktok mencakup semua karakteristik New mediayaitu semua orang berhak berpartisipasi dalam aplikasi Tiktok, semua orang berhak menuangkan kreativitanya dalam membuat vidio di aplikasi Tiktok untuk menyampaikan informasi, mengedukasi, atau bahkan hanya sekedar hiburan tanpa dibatasi ruang dan waktu jadi pengguna aplikasi Tiktok dapat menyebarluaskan informasi kesemua orang kapanpun
Tipe Item: | Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1)) |
---|---|
Subjek: | 000 Kelas Umum > 000 Karya Umum > 006 Metode Komputer Tertentu > 006.7 Sistem-sistem Multimedia > 006.754 Situs Jejaring Sosial, Sosial Media |
Lembaga/Fakultas/Jurusan: | Fakultas Dakwah dan Komunikasi > Ilmu Komunikasi |
Depositing User: | A. Khaidir Akbar |
Date Deposited: | 07 Feb 2022 04:48 |
Last Modified: | 07 Feb 2022 04:48 |
URI: | http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/20067 |
Actions (login required)
View Item |
Downloads
Downloads per month over past year