Kharisma, Rianty Wulandari Putri (2021) Peran Ekonomi Digital sebagai Pendorong Peningkatan Serapan Tenaga Kerja dan Pendapatan UMKM di Kota Makassar. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.
|
Teks
Peran Ekonomi Digital Sebagai Pendorong Peningkatan.pdf Download (1MB) | Preview |
Abstrak
Hasil penelitian menunjukkan bahwa ekonomi digital dan serapan tenaga kerja berpengaruh signifikan terhadap peningkatan pendapatan UMKM di Kota Makassar. Hal ini berarti ekonomi digital telah memberikan peluang besar terhadap terciptanya lapangan kerja baru yang memberikan dampak terhadap serapan tenaga kerja. Penggunaan teknologi digital juga memberikan dampak terhadap jumlah dan tingkat produksi yang secara tidak langsung memberikan peluang atas permintaan tenaga kerja.
Tipe Item: | Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1)) |
---|---|
Kata Kunci: | Ekonomi digital; serapan tenaga kerja; pendapatan; UMKM |
Subjek: | 300 Ilmu Sosial > 339 Makroekonomi & Topik Berkaitan > 339.2 Distribusi Pendapatan dan Kekayaan |
Lembaga/Fakultas/Jurusan: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Ilmu Ekonomi |
Depositing User: | Satriani Satriani |
Date Deposited: | 22 Feb 2022 07:08 |
Last Modified: | 22 Feb 2022 07:08 |
URI: | http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/20195 |
Actions (login required)
View Item |
Downloads
Downloads per month over past year