Hudah, Syamsul (2019) Kemampuan Literasi Informasi Mahasiswa Akutansi Semester VIII dalam Menyelesaikan Tugas Akhir Akademik di Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.
|
Teks
SYAMSUL HUDA_40400114138.pdf Download (1MB) | Preview |
Abstrak
Hasil penelitian ini menunjukan bahwa pertama, Kemampuan mahasiswa merumuskan langkah untuk memperoleh informasi yang sesuai dengan kebutuhannya. Kedua, Kemampuan mahasiswa dalam menentukan bentuk informasi yang dibutuhkan.Ketiga,Kemampuan mahasiswa dalam menelusuri informasi. Keempat, Kemampuan mahasiswa dalam menyimpan informasi yang dibutuhkan. Kelima,Kemampuan mahasiswa dalam mencari solusi jika informasi yang diperoleh tidak sesuai dengan kebutuhanya. Keenam, Kemampuan mahasiswa dalam memilih website tertentu dalam mencari informasi yang sesuai dengan topik pembahasan. Ketujuh, Kemampuan mahasiswa mengelola informasi yang telah diperoleh. Dan Kendala Mahasiswa Akuntansi Semester VIII Dalam Menerapkan Kemampuan Literasi Informasi di Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam Universitas Negeri Alauddin Makassar itu ada tiga yaitu situs web belum terkhusus dan buku yang tersedia masih terbatas dan yang terakhir pengelola perpustakaan/pustakawan belum memberikan pelayanan prima.
Tipe Item: | Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1)) |
---|---|
Kata Kunci: | Kemampuan Literasi; Informasi |
Subjek: | 000 Kelas Umum > 000 Karya Umum > 028 Literasi Informasi, Membaca |
Lembaga/Fakultas/Jurusan: | Fakultas Adab dan Humaniora > Ilmu Perpustakaan |
Depositing User: | Hijrana Bahar |
Date Deposited: | 09 Mar 2022 03:50 |
Last Modified: | 09 Mar 2022 03:50 |
URI: | http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/20378 |
Actions (login required)
View Item |
Downloads
Downloads per month over past year