Peningkatan Kemampuan Kerjasama Anak Usia 5-6 Tahun Melalui Permainan Tradisional Bakiak di Dusun Paso’tanae, Desa Belabori, Kecamatan Parangloe, Kabupaten Gowa.

Susanti, Nur Ayu (2022) Peningkatan Kemampuan Kerjasama Anak Usia 5-6 Tahun Melalui Permainan Tradisional Bakiak di Dusun Paso’tanae, Desa Belabori, Kecamatan Parangloe, Kabupaten Gowa. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.

[img]
Preview
Teks
Peningkatan Kemampuan Kerjasama Anak Usia 5-6 Tahun Melalui Permainan Tradisional Bakiak di Dusun Paso'tanae.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstrak

Hasil penelitian menunjukkan bahwa: (1) Gambaran kemampuan kerjasama anak usia 5-6 Tahun di Dusun Paso’tanae, Desa Belabori, Kecamatan Parangloe, Kabupaten Gowa sebelum melakukan permainan tradisional bakiak skor nilai terendah yaitu 20 sedangkan nilai tertinggi sebesar 33 nilai terendah denga skor nilai rata-rata 26,62. (2) Gambaran Kemampuan Kerja sama anak usia 5-6 Tahun di Dusun Paso’tanae, Desa Belabori, Kecamatan Parangloe, Kabupaten Gowa melakukan posttest memperoleh hasil yakni nilai terendah sebesar 37 sedangkan skor tertinggi mencapai 51 dengan nilai rata-rata 42,5. (3) Terdapat peningkatan kemampuan kerja sama anak usia 5-6 tahun melalui permainan tradisional bakiak di Dusun Paso’tanae, Desa Belabori, Kecamatan Parangloe, Kabupaten Gowa. Dibuktikan dari nilai rata-rata antara pretest dengan posttest yang mengalami peningkatan yang signifikan. Nilai rata-rata pretest adalah 26,62 kemudian nilai posttest meningkat menjadi 42,5 dan telah dilakukan uji signifikansi menggunakan rumus tes ranking-bertanda Wilcoxon, perolehan hasil uji hipotesis p (,012) ≤ 0,05 maka Ho ditolak dan Ha diterima.

Tipe Item: Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1))
Kata Kunci: Pendidikan; Anak usia dini
Subjek: 300 Ilmu Sosial > 371 Institusi Pendidikan, Sekolah dan Aktifitasnya > 371.3 Metode Belajar Mengajar, Kegiatan Belajar Mengajar
300 Ilmu Sosial > 371 Institusi Pendidikan, Sekolah dan Aktifitasnya > 371.102 Pendidikan, Pengajaran
Lembaga/Fakultas/Jurusan: Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Pendidikan Islam Anak Usia Dini
Depositing User: Irawati Irawati
Date Deposited: 29 Jul 2022 03:04
Last Modified: 29 Jul 2022 03:04
URI: http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/21191

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year