Pengaruh on Return Investment (ROI), Earning Per Share (EPS), Price Earning Ratio (PER), dan Debt To Equity Rasio (DER) Terhadap Nilai Return Saham pada Perusahaan Telekomunikasi Yang Lis Listing di BEI (Bursa Efek Indonesia)

Abbas, Abdul Rahmat (2016) Pengaruh on Return Investment (ROI), Earning Per Share (EPS), Price Earning Ratio (PER), dan Debt To Equity Rasio (DER) Terhadap Nilai Return Saham pada Perusahaan Telekomunikasi Yang Lis Listing di BEI (Bursa Efek Indonesia). Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.

[img]
Preview
Teks
Abdul-Rahmat-Abbas.pdf

Download (2MB) | Preview

Abstrak

Hasil dari penelitian bahwa ROI, EPS, PER, dan DER secara simultan berpengaruh signifikan terhadap nilai return saham. Secara parsial ROI dan PER berpengaruh signifikan terhadap nilai return saham. Sedangkan EPS dan DER tidak berpengaruh signifikan terhadap nilai return saham. Perusahaan-perusahaan telekomunikasi yang listing di BEI diharapkan dapat lebih memperhatikan baik-baik faktor yang paling memengaruhi nilai return saham, sehingga dapat digunakan dalam keputusan yang tepat untuk meningkatkan pendapatan perusahaan. Bagi calon investor diharapkan untuk lebih teliti mengambil keputusan dalam memilih perusahaan yang akan diinvestasikan sehingga dapat meminimalkan tingkat risiko yang akan ditimbulkan dalam menginvestasikan modal dalam jumlah tertentu dan dapat memilih alternatif investasi yang memberikan tingkat return yang optimal.

Tipe Item: Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1))
Kata Kunci: ROI, EPS, PER, DER, dan Nilai Return Saham
Subjek: 300 Ilmu Sosial > 332 Ekonomi Keuangan > 332.6 Investasi
Lembaga/Fakultas/Jurusan: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Manajemen
Depositing User: Rosmayana Rosmayana
Date Deposited: 17 Jul 2017 00:47
Last Modified: 17 Jul 2017 00:49
URI: http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/2128

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year