Hubungan Kompetensi Guru dan Budaya Sekolah dengan Kinerja Guru di SMA Negeri 10 Maros

Rahmawati, Rahmawati (2021) Hubungan Kompetensi Guru dan Budaya Sekolah dengan Kinerja Guru di SMA Negeri 10 Maros. Magister (S2) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.

[img]
Preview
Teks
Rahmawati_80300218024.pdf

Download (2MB) | Preview

Abstrak

Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa: 1) kompetensi guru di SMA Negeri 10 Maros sangat baik karena nilai yang diperoleh berada pada kategori sangat tinggi dan menunjukkan persentase sebesar 84,6%; 2) budaya sekolah di SMA Negeri 10 Maros sangat kondusif karena nilai yang diperoleh berada pada kategori sangat tinggi dan menunjukkan persentase sebesar 88,8%; 3) kinerja guru di SMA Negeri 10 Maros sangat tinggi karena nilai yang diperoleh berada pada kategori tinggi dan menunjukkan persentase sebesar 84,8%; 4) kompetensi guru memiliki hubungan positif dengan kinerja guru, dibuktikan melalui nilai koefisien korelasi sebesar 0,466 yang menunjukkan tingkat hubungan sedang; 5) budaya sekolah memiliki hubungan positif dengan kinerja guru, dibuktikan melalui nilai koefisien korelasi sebesar 0,436 yang menunjukkan tingkat hubungan sedang; dan 6) kompetensi guru dan budaya sekolah secara bersama-sama memiliki hubungan positif dengan kinerja guru di SMA Negeri 10 Maros, dibuktikan melalui koefisien korelasi sebesar 0,555 yang menunjukkan tingkat hubungan kuat

Tipe Item: Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Magister (S2))
Subjek: 300 Ilmu Sosial > 371 Institusi Pendidikan, Sekolah dan Aktifitasnya > 371.12 Kualifikasi dan Profesionalitas Guru
Lembaga/Fakultas/Jurusan: Program Pascasarjana > Tesis > Manajemen Pendidikan Islam
Depositing User: Hijrana Bahar
Date Deposited: 28 Sep 2022 01:13
Last Modified: 28 Sep 2022 01:13
URI: http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/21650

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year