Hambatan Guru dalam Menyusun Modul Ajar Fisika pada Kurikulum Merdeka Belajar di SMA Plus Budi Utomo

Suci, Suci (2024) Hambatan Guru dalam Menyusun Modul Ajar Fisika pada Kurikulum Merdeka Belajar di SMA Plus Budi Utomo. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.

[img] Teks
Hambatan Guru dalam Menyusun Modul Ajar Fisika pada Kurikulum Merdeka Belajar di SMA Plus Budi Utomo Makassar.pdf

Download (921kB)

Abstrak

Hasil penelitian menunjukkan bahwa guru dihadapkan pada berbagai hambatan, seperti kebijakan perubahan kurikulum, kesulitan merumuskan alur tujuan pembelajaran, integrasi profil pelajar Pancasila, sarana dan prasarana, serta penentuan model pembelajaran. Upaya yang dilakukan, guru mengikuti pelatihan dan workshop, serta membentuk komite pembelajaran dalam menyusun modul ajar, guru terlebih dahulu memahami capaian dan tujuan pembelajaran, serta merumuskan alur tujuan pembelajaran. Modul ajar kemudian disusun dengan memuat informasi umum, komponen inti, dan komponen lampiran. Langkah ini dilakukan untuk memastikan modul ajar yang disusun sesuai dengan kurikulum merdeka dan efektif dalam mendukung proses pembelajaran fisika di SMA Plus Budi Utomo Makassar.

Tipe Item: Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1))
Kata Kunci: Pendidikan fisika; modul ajar; kurikulum merdeka belajar; sekolah menengah atas
Subjek: 300 Ilmu Sosial > 371 Institusi Pendidikan, Sekolah dan Aktifitasnya > 371.3 Metode Belajar Mengajar, Kegiatan Belajar Mengajar
300 Ilmu Sosial > 373 Pendidikan Tingkat Sekolah Lanjutan > 373.238 Sekolah Menengah Atas, SMA
300 Ilmu Sosial > 375 Kurikulum
Lembaga/Fakultas/Jurusan: Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Pendidikan Fisika
Depositing User: Irawati Irawati
Date Deposited: 30 Jul 2024 07:04
Last Modified: 30 Jul 2024 07:04
URI: http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/27534

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year