Pengaruh Pendidikan Karakter Terhadap Perilaku Peserta Didik Kelas V SD Negeri Minasa Upa Kota Makassar

Fadila, Nurul Salsa (2024) Pengaruh Pendidikan Karakter Terhadap Perilaku Peserta Didik Kelas V SD Negeri Minasa Upa Kota Makassar. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.

[img] Teks
NURUL SALSA FADILA-20800120076.pdf

Download (1MB)

Abstrak

Hasil analisis menunjukkan, 1) Pendidikan karakter kelas V SD Negeri Minasa Upa Kota Makassar sebagian besar berada pada kategori sedang dengan persentase 73,3%, 2) Perilaku peserta didik kelas V SD Negeri Minasa Upa Kota Makassar sebagian besar berada pada kategori sedang dengan pesentase 68,9% , 3) Terdapat pengaruh positif pendidikan karakter terhadap perilaku peserta didik kelas V SD Negeri Minasa Upa Kota Makassar, yang dibuktikan dari hasil perhitungan (

Tipe Item: Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1))
Subjek: 100 Filsafat dan Psikologi > 155 Psikologi Diferensial dan Psikologi Perkembangan > 155.2 Psikologi Individual, Karakter
Lembaga/Fakultas/Jurusan: Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah
Depositing User: A. Khaidir Akbar
Date Deposited: 26 Sep 2024 03:47
Last Modified: 26 Sep 2024 03:47
URI: http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/27851

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year