Persepsi Remaja Tentang Komunikasi Orang Tua dalam Pendidikan Seks Pranikah di SMA Negeri 18 Makassar

Jasniati, Jasniati (2017) Persepsi Remaja Tentang Komunikasi Orang Tua dalam Pendidikan Seks Pranikah di SMA Negeri 18 Makassar. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.

[img]
Preview
Teks
jasniati.pdf

Download (2MB) | Preview

Abstrak

Hasil penelitian menunjukkan bahwa persepsi remaja tentang komunikasi orang tua dalam pendidikan seks pranikah di SMA Negeri 18 Makassar adalah positif dengan skor rata-rata >2,51 yaitu antara 2,71-3,64. Mayoritas responden mempunyai persepsi terhadap ke 5 aspek komunikasi interpersonal. Hal ini berarti komunikasi orang tua dalam pendidikan seks pranikah di anggap merupakan hal yang positif ditinjau dari ke 5 aspek komunikasi interpersonal yang di lakukan orang tua terhadap remaja.

Tipe Item: Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1))
Subjek: 300 Ilmu Sosial > 302 Interaksi Sosial > 302.2. Komunikasi
Lembaga/Fakultas/Jurusan: Fakultas Dakwah dan Komunikasi > Ilmu Komunikasi
Depositing User: Jasniati Jasniati
Date Deposited: 29 Aug 2017 05:34
Last Modified: 29 Aug 2017 06:22
URI: http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/4111

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year