Gambaran Sanitasi Lingkungan, Tempat Penampungan Air dan Keberadaan Jentik Aedes Sp. di Kelurahan Balleangin Kecamatan Balocci Kabupaten Pangkep Tahun 2015

Ferdiansyah, Ferdiansyah (2016) Gambaran Sanitasi Lingkungan, Tempat Penampungan Air dan Keberadaan Jentik Aedes Sp. di Kelurahan Balleangin Kecamatan Balocci Kabupaten Pangkep Tahun 2015. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.

[img]
Preview
Teks
ferdiansyah_opt.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstrak

Hasil penelitian di Kel. Balleanging Kec. Balocci Kab. Pangkep menunjukkan bahwa jenis tempat penampungan air di dalam rumah yang paling banyak ditemukan jentik adalah bak WC (30,8 %) dan jenis tempat penampungan air di luar rumah yang paling banyak ditemukan jentik adalah tempayan (31,9%), sedangkan untuk sampah padat yang paling banyak ditemukan jentik yaitu pada ban mobil/motor bekas (42,9 %). Diharapkan agar petugas kesehatan di Puskesmas setempat agar rutin membagikan bubuk abate setiap 3 bulan kepada masyarakat dan memberikan informasi mengenai fungsi bubuk abate dan cara penggunaannya dan masyarakat juga harus selalu memperhatikan kebersihan TPA serta mengubur barang-barang bekas yang dapat berpotensi sebagai tempat perindukan larva Aedes sp.

Tipe Item: Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1))
Kata Kunci: Nyamuk Aedes sp.; Sanitasi Lingkungan; Tempat Penampungan Air
Subjek: 600 Teknologi dan Ilmu Terapan > 616 Penyakit > 616.9 Infeksi dan Penyakit-penyakit Lainnya > 616.92 Penyakit yang Disebabkan Bakteri dan Virus
600 Teknologi dan Ilmu Terapan > 648 Pekerjaan Rumah Tangga, Sanitasi Rumah Tangga
Lembaga/Fakultas/Jurusan: Fakultas Kedokteran dan Ilmu Kesehatan > Kesehatan Masyarakat
Depositing User: Hijrana Bahar
Date Deposited: 28 Sep 2017 03:05
Last Modified: 28 Sep 2017 03:06
URI: http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/4808

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year