Efektivitas Al-Tariqah Al-Mubasyarah pada Pembelajaran Bahasa Arab dalam Meningkatkan Kemampuan Berbahasa Arab Santri Pondok Pesantren Modern Islam (PPMI) Shohwatul Is'ad Kec. Ma'rang kab. Pangkep

Makhrus, Muhammad (2012) Efektivitas Al-Tariqah Al-Mubasyarah pada Pembelajaran Bahasa Arab dalam Meningkatkan Kemampuan Berbahasa Arab Santri Pondok Pesantren Modern Islam (PPMI) Shohwatul Is'ad Kec. Ma'rang kab. Pangkep. Magister (S2) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.

[img]
Preview
Teks
Muhammad Makhrus.pdf

Download (2MB) | Preview

Abstrak

Adapun hasil penelitian menunjukkan bahwa, penerapan al-tariqah al-mubasyarah pada pembelajaran bahasa arab masih tepat digunakan karena adanya dukungan dari dewan guru, lingkungan yang memadai, sarana prasarana yang cukup, input dari peserta didik dan kesadaran dari semua pihak untuk senantia berkomunikasi dengan bahasa arab sebagai bahasa pengantar. dari segi efektivitas al-tariqah al-mubasyarah pada pembelajaranbahasa arabdalam meningkatakan kemampuan berbahasa arab santri masih lebih dominan dan layak digunakan dalam proses pembelajaran bahasa arab di Pondok Pesantren Modern Islam Shohwatul Is'ad Pangkep, tetapi dalam pelaksanaannya.

Tipe Item: Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Magister (S2))
Subjek: 300 Ilmu Sosial > 371 Institusi Pendidikan, Sekolah dan Aktifitasnya > 371.3 Metode Belajar Mengajar, Kegiatan Belajar Mengajar > 371.36 Metode Pengajaran Tertentu, Metode Pembelajaran Tertentu
Lembaga/Fakultas/Jurusan: Program Pascasarjana > Tesis > Pendidikan Bahasa Arab
Depositing User: Irmawati Irmawati
Date Deposited: 20 Oct 2017 03:10
Last Modified: 20 Oct 2017 03:10
URI: http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/5649

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year