Pelaksanaan Hukum Kewarisan Islam Menurut Kompilasi Hukum Islam di Kota Palopo

Suaidah, Idah (2004) Pelaksanaan Hukum Kewarisan Islam Menurut Kompilasi Hukum Islam di Kota Palopo. Magister (S2) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.

[img]
Preview
Teks
Idah Suaidah.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstrak

Hasil penelitian menunjukkan bahwa pelaksanaan hukum kewarisan Islam berdasarkan Kompilasi Hukum Islam belum sepenuhnya dilaksanakan oleh masyarakat Islam Kota Palopo. Hal ini dipengaruhi oleh beberapa faktor, antara lain faktor tingkat pengetahuan aparat yang berwenang, faktor kesadaran masyarakat, faktor tingkat pengetahuan masyarakat, faktor persepsi/sikap masyarakat, dan faktor adat kebiasaan/tradisi masyarakat. Secara parsial faktor yang sangat berpengaruh adalah kebiasaan/tradisi masyarakat, tingkat kesadaran masyarakat, dan tingkat pengetahuan masyarakat. Sedangkan dua faktor lainnya, yakni tingkat pengetahuan aparat dan persepsi masyarakat kurang berpengaruh terhadap tingkat pelaksanaan hukum kewarisan Islam di Kota Palopo. Oleh karena itu, kepada aparat yang berwenang diharapkan melakukan peningkatan status hukum kewarisan Islam, menyempurnakan landasan dan materil hukum kewarisan Islam, serta peningkatan kualitas dan kuantitas sosialisasi peraturan perundang-undangan dan hukum kewarisan Islam kepada masyarakat Muslim.

Tipe Item: Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Magister (S2))
Kata Kunci: Warisan; Hukum Islam
Subjek: 200 Agama > 297 Islam > 297.2 Teologi Islam, Aqaid dan Ilmu Kalam > 297.273 Islam dan Ilmu Ekonomi
200 Agama > 2X4 Fiqih, Hukum Islam > 2X4.4 Hukum Waris Islam, Faraid
Lembaga/Fakultas/Jurusan: Program Pascasarjana > Tesis > Dirasah Islamiyah > Syariah/Hukum Islam
Depositing User: Idah Suaidah
Date Deposited: 15 Nov 2017 03:14
Last Modified: 15 Nov 2017 03:14
URI: http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/6540

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year