Penerapan Metode Dirosa dalam Meningkatkan Kemampuan Membaca Al-Qur’an bagi Orang Dewasa di Desa Inrello Kecamatan Keera Kabupaten Wajo (Suatu Tinjauan komunikasi Persuasif)

Hardianti, Andi Sitti (2017) Penerapan Metode Dirosa dalam Meningkatkan Kemampuan Membaca Al-Qur’an bagi Orang Dewasa di Desa Inrello Kecamatan Keera Kabupaten Wajo (Suatu Tinjauan komunikasi Persuasif). Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.

[img]
Preview
Teks
ANDI SITTI HARDIANTI.pdf

Download (4MB) | Preview

Abstrak

asil penelitian ini menunjukkan bahwa penerapan yang dilakukan pengajardalam meningkatkan kemampuan membaca Al-Qur’an bagi orang dewasa di DesaInrello Kecamatan Keera Kabupaten Wajo yaitu: 1) metode ceramah 2) metodepartisipasi 3) metode pengendalian dan evaluasi. Sedangkan metode pengajarandirosa dengansistem klasikal dan lanjutan.faktor pendukung dan penghambat dalampenerapan Metode Dirosadi Desa Inrello Kecamatan Keera Kabupaten Wajo yaitu:1) faktor pendukung penerapan Metode Dirosa dalam meningkatkan kemampuanmembaca Al-Qur’an di Desa Inrello Kecamatan Keera Kabupaten Wajo yaitu: a)motivasi peserta b) adanya inovator c) menggunakan bahasa yang sederhana d)adanya kebersamaan. Sedangkan faktor penghambat dalam penerapan Metode Dirosadi Desa Inrello Kecamatan Keera Kabupaten Wajo yaitu: a)hambatan buta hurufb)hambatan fisikc) hambatan lingkungan.

Tipe Item: Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1))
Kata Kunci: Metode Dirosa; Al-Qur’an; Orang Dewasa; Desa Inrello; Kecamatan Keera; Kabupaten Wajo; komunikasi Persuasif
Subjek: 200 Agama > 2X1 Al-qur'an dan Ilmu yang Berkaitan
300 Ilmu Sosial > 372 Pendidikan Dasar > 372.4 Membaca, Belajar Membaca
Lembaga/Fakultas/Jurusan: Fakultas Dakwah dan Komunikasi > Komunikasi dan Penyiaran Islam
Depositing User: A. Khaidir Akbar
Date Deposited: 19 Feb 2018 02:59
Last Modified: 19 Feb 2018 02:59
URI: http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/7973

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year